Meski tinggal di desa, kita harus mampu bersaing
dalam pemasaran global yang berbasis digital. Maka dari itu kami adakan
pelatihan tentang Digital Marketing & Manajemen Usaha kepada para pelaku
usaha yang ada didesa, dengan harapan, jenis-jenis usaha yang dimiliki masyarakat
desa akan mampu menembus pasar di tingkat nasional dan global.
Arsip Web
Banyak Dibaca
-
Gunung Beruk terletak di desa Karangpatihan Kecamatan Balong terdapat salah satu obyek wisata yang patut dikunjungi. Berawal dari ...