Pada Hari ini, Desa Karangpatihan mendapatkan kunjungan dari Mr. Elvin S & Mrs.Samantha dari Philipina ( AWO INTERNATIOANAL SOUTH EAST ASIA). Dalam rangka monitoring musyawarah desa dalam penentuan indikator kesejahteraan warga desa, nantinya indikator tersebut dapat digunakan untuk menentukan program-program kesejahteraan yang sesuai dengan kondisi masyarakat saat ini.
Arsip Web
Banyak Dibaca
-
Gunung Beruk terletak di desa Karangpatihan Kecamatan Balong terdapat salah satu obyek wisata yang patut dikunjungi. Berawal dari ...


